INTERFACE OUTPUT (HARDWARE)
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Interface Ouput (Hardware) 1.1 Tujuan 1.2 Komponen 1.3 Dasar Teori 2. Rangkaian Simulasi 2.1 Gambar 2.2 Prinsip Kerja 2.3 Video 3. Download File 1. Interface Ouput (Hardware) 1.1 Tujuan [Kembali] Mengetahui dan memahami apa yang dimaksud dengan Interface ouput pada Hardware Memahami rangkaian Interface ouput Hardware Dapat mensimulasikan rangkaian Interface ouput pada Hardware 1.2 Komponen [Kembali] ALAT : IC 74LS138 IC 74LS138 (3-to-8 Decoder/Demultiplexer): IC ini berfungsi sebagai decoder, yang mengubah input 3-bit menjadi salah satu dari 8 output. Ketika input biner (A, B, C) diberikan, IC ini mengaktifkan salah satu dari 8 output (Y0-Y7) tergantung pada nilai input tersebut, sementara output lainnya tetap dalam kondisi non-aktif (low). IC ini sering digunakan untuk memilih salah satu dari beberapa perangkat atau register dalam rangkaian berdasarkan input yang diberikan. I