Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2024

Kelebihan dan Kekurangan menjadi seorang Pemimpin

Gambar
                                     Kelebihan dan Kekurangan menjadi seorang Pemimpin Pemimpin adalah salah satu figur yang sangat penting di dalam kehidupan. Pemimpin adalah seorang yang menjadi icon dari suatu kumpulan yang memiliki tujuan yang ingin di capai bersama. Figur pemimpin ini berusaha mempengaruhi, mengatur dan mengarahkan agar tujuan tersebut tercapai. Menjadi pemimpin bukan lah hal yang mudah. Menjadi pemimpin tentu mempunyai kelebihan dan kekurangan yang akan di hadapi selama memimpin. Di antara kelebihan dan kekurangan menjadi seorang pemimpin. Kelebihan : 1. Pengembangan diri        Dengan menjadi seorang pemimpin, kita bisa melatih diri untuk mengatur suatu himpunan atau organisasi dengan belajar banyak di dalam nya. 2.    Komunikasi yang Baik     Komunikasi yang baik merupakan salah satu kelebihan yang sangat penting bagi seorang pemimpin. Dengan berkomunikasi dengan baik, seorang pemimpin dapat memahami kebutuhan dan harapan tim, serta meningkatkan kesadaran dan